24 Januari 2009

Jagoan Kecil, di Mana Kau?

Sejak malam itu,  Aku terusik mencarimu kembali
Di antara warna-warni air, kau memanggil
Sukmaku tergerak dan berenang bersamamu
Kau mendekat lalu menjauh
Begitu gesit melejit meninggalkanku
Aku terengah mengejarmu
Terkepung arus di segala arah mata angin
Terjebak dalam pusaran lubuk penantian
Kau pun menghilang

Air kembali bening
Tak ada arus
Hanya warna-warni berpendar karena angin

Di mana kau?
Tak kaurasakah rinduku?
yang kuhembus setiap waktu
Tak kaudengarkah nyanyianku?
yang kudendangkan dengan irama lagu pilu

Datanglah, Nak!
Tanpamu
Tembang nenek moyang terdengar sumbang
Kuncup kehidupan menjadi layu
Garis sejarah akan terputus
Sungguh menyedihkan!

Dan aku?
Tak lagi punya arti.

25 komentar:

  1. a'kum
    peeehhh.....

    penuh bermakna menusuk kalbu....
    tersentuh hati fahmi bila baca puisi ni "Jagoan Kecil, di Mana Kau?"

    salam dari fahmi latiff malaysia

    BalasHapus
  2. oh yer..:)

    terima kasih kerana sudi komen pada artikel Tok Kenali....

    setiap orang mempunyai pendapat yang berbeza-beza...
    tak apa....

    sekali lagi ribuan terima kasih kerana sudi komen di blog fahmi...:)

    BalasHapus
  3. Aku Disini bang.... hiecksss.. hieckkkkss.. (just kidding).. kata2nya puitis banget.......

    BalasHapus
  4. kata indahmu membuatku terharu kawan.
    Dan aku?
    Tak lagi punya arti.
    ahir kalimatmu bagai roket israel meruntuhkan ruang hatiku.

    BalasHapus
  5. jagoan kecil? kok jadi serasa manggil saya yah, hihihi..

    BalasHapus
  6. seandainya hidup terus mengalir,.. akankah nurani juga terus mengalir,
    dimana hati menjadi bagian sanubari
    dimana rindu tak lagi jadi kendali@@


    eehhh nggak nyambung kali ya???

    BalasHapus
  7. Konon, Muhammad Rasulullah SAS hanya punya Fathimah.

    Dua "jagoan kecil"nya; sayyidina Hasan dan Hussein, dipercepat Tuhan untuk bertemu Sang Maha Kekasih itu agar tak terlalu lama bergelut di kefanaan dunia dan segera bersurga.

    Kira-kira Nabi agung itu punya "tulisan" apa ya, untuk mengekspresikan kerinduan atas ketakberadaan 'jagoan kecil" dalam hidupnya?

    Jagoan Kecil, di Mana Kau?
    subhanallah, apapun, jujur, sangat bagus!

    HAMBA ALLAH

    BalasHapus
  8. Anak ku kau adalah titipan ilahi.
    aku doakan kau anak ku setiap sujudku. menetes air mataku dikala rindu. aku dan ibu menjagamu dengan keridloan sang ilahi.ku taruhkan jiwa ragaku selalu untuk kau anakku bersama ibu.

    BalasHapus
  9. saya punya princess kecil. mereka sangat-sangat mengagumkan. subhanallah , allah telah memberikan kenikmatan kepada saya untuk bisa melihat tumbuh dan kembanganya si kecil. lucu yach

    BalasHapus
  10. lagi rindu ya Mama sama buah hati

    BalasHapus
  11. anak kecil adalah kain putih yang bakal dicorakkan dan diwarnakan oleh orang tuanya.

    tanpa mereka, zuriaT tak ke mana, pensel warna tidak berguna.

    BalasHapus
  12. Nice poem, bagaimanapun "buah hati" adalah permata titipan yang harus dijaga.

    BalasHapus
  13. (Dari Fahmi Latif Malaysia)

    to Lis Indra
    salam lis..:)

    tahun depan kot program as-syura ni lain kali nak datang lambat sebab tak nak mengacau syura... :) insyaallah kalau ada kesempatan fahmi pos kan syura2 tu... :)

    oooo begitu maksudnya... rupa-rupanya lis mengidam anak lelaki.... insyallah... rezeki allah luas .... dia bagi kpd umatnya yang meminta (doa)....

    insyallah lepas sembahyang fahmi masukkan sekali dalam doa supaya lis di kurniakan anak lelaki... insyaallah... :)
    tq singgah dan huraikan apa yg fami tak faham... :)

    BalasHapus
  14. bua hati memang sesuatu yang sangat berharga. namun, sangat biadab manuasia yang tidak pernah bersyukur dengan harta tersebut, yang tega menelantarkan bahkan menyiksa hingga cacat/MD buah hatinya.

    BalasHapus
  15. jagoan kecil akan kembali membawa hujan untuk membasahi kekeriangan hati,makasih mba dah mau ber kunjung ke blog ku salam hangat dari cilacap mba

    BalasHapus
  16. salam singah ..... Hidup ini seri bila punyai luhur bahasa yang membiasakan untuk hidup mengerti apa saja yang berlaku di kerdip panadangan ......

    BalasHapus
  17. Hi Friends,Very nice blog here.My blog walking with sharing a good information.
    http://www.googleadsensesystem.blogspot.com/
    http://www.onlinebusinesscourse.blogspot.com/

    BalasHapus
  18. Hi Friends,Very nice blog here.My blog walking with sharing a good information.
    Earn Money Through AdsenseBusiness Studies

    BalasHapus
  19. dikala kesunyian menyelimuti diri...disitulah timbul pertanyaan kemanakah tujuanku melangkah... berbagai halangan dan rintangan telah aku hadapi dan mencoba kujalani lalu timbul dalam hati untuk siapakah kesabaran ini.... kucoba terus melangkah dan akhirnya ALLAH memberikan petunjuk sehingga aku temui dalam kitab suci AL-quran surah AZ_ZARIYAT:56 yang menerangkan arti hidup yang hakiki yaitu beribadah kepada ilahi robbi....

    BalasHapus
  20. waalaikumsalam wr...wb.., seluas bumi ini yang akan dan telah kita arungi..kita tidak akan mendapatkan ketentraman yang abadi...sebagai orang yang taat...ketentraman yang penuh berkah....ketentraman yang tidak merugikan oranglain...ketentraman yang dapat membuat air mata berjatuhan dari kelopak mata..ketentraman yang menghilangkan kedengkian dalam dada...kecuali kita mau berusaha menjalankan apa yang telah ALLAH firmankan didalam Al-qur'an surah Ar-ra'd:28 " hanya dengan mengingat ALLAH hati menjadi tentram"

    BalasHapus
  21. waalaikumsalam wr...wb.., seluas bumi ini yang akan dan telah kita arungi..kita tidak akan mendapatkan ketentraman yang abadi...sebagai orang yang taat...ketentraman yang penuh berkah....ketentraman yang tidak merugikan oranglain...ketentraman yang dapat membuat air mata berjatuhan dari kelopak mata..ketentraman yang menghilangkan kedengkian dalam dada...kecuali kita mau berusaha menjalankan apa yang telah ALLAH firmankan didalam Al-qur'an surah Ar-ra'd:28 " hanya dengan mengingat ALLAH hati menjadi tentram"

    BalasHapus
  22. waalaikumsalam wr...wb.., seluas bumi ini yang akan dan telah kita arungi..kita tidak akan mendapatkan ketentraman yang abadi...sebagai orang yang taat...ketentraman yang penuh berkah....ketentraman yang tidak merugikan oranglain...ketentraman yang dapat membuat air mata berjatuhan dari kelopak mata..ketentraman yang menghilangkan kedengkian dalam dada...kecuali kita mau berusaha menjalankan apa yang telah ALLAH firmankan didalam Al-qur'an surah Ar-ra'd:28 " hanya dengan mengingat ALLAH hati menjadi tentram"

    BalasHapus
  23. Ya Allah... karuniakanlah anak yang sholeh pada shihibku ini...

    BalasHapus
  24. saya juga jagoan kecil di rumah, bu !
    "Di mana kau?
    Tak kaurasakah rinduku?"

    waktu kecil saya selalu menghilang karena saya suka jalan-jalan sendiri,
    sampai-sampai ibu saya pernah melihat saya nggandol di andhong.
    hehe..
    oh iya bu. saya sedang berusaha membuat puisi tentang kehidupan sehari-hari saya, tetapi saya bingung untuk menempatkan majas dan diksi yang tepat. bagaimana caranya menempatkan majas dan diksi yang tepat, bu? mohon penjelasannya ya bu ..

    BalasHapus
  25. ass.wr.wb
    kau tak perlu mencari ku lagi karna aku akan kembali ,kau rindu kpada ku aku pun merasa kan nya,
    semua nyanyian mu tlah ku dengar ,

    buang lah rasa risau mu jauh-jauh ,karna aku akan kembali untuk mu ,untuk slama nya ,,



    jgn pernah blng diri mu tak mmpunyai arti ,sebab arti kehidupan mu akan segera kmbali lagi kpada mu :)

    SYAHRIL TAMBUNAN ( JONATAN TAMBUNAN )

    BalasHapus